




Pos Berita Terbaru

7 Tips Menghadapi Mood Swing Pada Remaja
Istilah mood swing seringkali digunakan untuk menggambarkan perubahan tiba-tiba dan signifikan dalam suasana hati seseorang, yang penyebabnya dipengaruhi oleh berbagai alasan yang jelas. Kondisi ini dapat dilihat dari adanya perubahan cepat antara perasaan bahagia, atau euforia ke dalam perasaan sedih, marah, lalu gelisah. Mood swing bisa terjadi pada siapa saja dan dapat disebabkan oleh banyak […]
Semua Pos Berita

November 26, 2021
5 Kriteria Sekolah Internasional di Tangerang Selatan yang Berkualitas
Ingin mempersiapkan anak untuk melanjutkan pendidikan ke luar negeri? Jika demikian, masuk ke sekolah yang menerapkan pendidikan berbasis global seperti Sampoerna Academy Tangerang Selatan akan menjadi pilihan tepat baginya. Selain itu, sistem pembelajaran di sekolah internasional juga lebih interaktif, belajar dengan teknologi informasi dan komunikasi, dan kaya wawasan global. Agar tidak salah pilih, pertimbangkan lima […]

November 26, 2021
Pengalaman Belajar di Sekolah Internasional di Tangerang Selatan
Karena menggunakan sistem pembelajaran dan kurikulum yang sudah berstandar internasional, suasana belajar di institusi pendidikan bertaraf internasional termasuk sekolah internasional di Tangerang Selatan tentu berbeda. Inilah yang membuat anak-anak yang lulus dari sana memiliki sejumlah pengalaman belajar yang berbeda dan tidak dimiliki oleh anak-anak yang bersekolah di sekolah negeri atau swasta lainnya. Bagi siswa-siswa sekolah […]

November 26, 2021
Penerapan Kurikulum Sekolah Internasional di Jakarta Selatan
Bukan hanya tenaga pengajar yang berkualitas serta sarana dan prasarana yang mumpuni, kurikulum merupakan salah satu bagian paling penting dalam sistem pendidikan kita. Adanya kurikulum terstruktur memungkinkan para guru dan siswa mempelajari semua materi demi tercapainya tujuan pembelajaran. Pemerintah Indonesia memiliki kurikulum sendiri yang ditetapkan untuk sekolah negeri dan swasta. Namun untuk sekolah internasional, kurikulum […]

November 26, 2021
Penerapan Kurikulum Cambridge Sekolah Internasional Jakarta
[vc_row][vc_column][vc_column_text]Kurikulum adalah bagian yang sangat penting bagi sistem pendidikan. Adanya kurikulum akan memudahkan guru dan sekolah akan memiliki lajur atau trek untuk membawa anak-anak didik pada tujuan yang diharapkan. Jika selama ini di Indonesia kita sering mendengar kurikulum KTSP atau K-12, beberapa sekolah internasional di Jakarta Selatan menerapkan kurikulum ini. Apa sebenarnya kurikulum Cambridge itu? […]

November 26, 2021
5 Alasan Orang Tua Memilih Sekolah Dasar Terbaik di Jakarta
Semua orang tua pasti menginginkan yang terbaik untuk anaknya. Terlebih jika sang anak baru ingin memasuki sekolah dasar. Tidak hanya soal sandang, pangan dan papan, pendidikan dengan kualitas unggulan juga perlu dipersiapkan. Salah satu opsi yang bisa Anda pilih adalah dengan memasukkan anak ke sekolah internasional di Jakarta Selatan. Sebagai salah satu daerah administratif yang […]

November 26, 2021
Sampoerna Academy: Sekolah Favorit International School di Jakarta
Cukup banyak International School Jakarta yang menawarkan pendidikan berkualitas. Salah satunya adalah Sampoerna Academy. Sekolah internasional di Jakarta ini dikenal unggul dalam membentuk karakter siswa yang cerdas, aktif, mandiri, dan berjiwa sosial tinggi. Tak mengherankan apabila Sampoerna Academy menjadi pilihan orang tua yang menginginkan pendidikan terbaik untuk buah hatinya. Sampoerna Academy tidak hanya menawarkan kurikulum […]

November 26, 2021
Keunggulan Sekolah Internasional Jakarta dan Lingkungan Sekolahnya
Setiap orang tua pasti memiliki keinginan untuk menyekolahkan anaknya di sekolah terbaik. Hal yang wajar, sebab pendidikan merupakan bekal untuk masa depan anak. Tak heran apabila mereka mendaftarkan anaknya di sekolah internasional di Jakarta. Sekolah internasional dipilih karena menawarkan kualitas yang lebih tinggi dibandingkan sekolah nasional. Misalnya dapat dilihat dari lingkungan sekolah dan fasilitasnya. Dari […]

November 26, 2021
Yuk, Gabung Sekolah Internasional di Medan dan Raih Manfaatnya!
Bukan tanpa alasan, orang tua selalu mengupayakan agar anak-anaknya dapat bergabung ke sekolah internasional di Medan, contohnya Sampoerna Academy. Alih-alih hanya mengikuti tren, para orang tua sebetulnya paham kalau sekolah internasional merupakan sebuah tempat terbaik bagi anak mereka. Terlebih lagi jika tujuannya adalah untuk mempersiapkan diri menghadapi perubahan industri masa depan. Benarkah demikian? Jika melihat […]

November 26, 2021
Ingin Belajar Matematika Standar Internasional? Cari Tahu Disini!
Sekolah internasional di Jakarta mengajarkan matematika standar internasional untuk siswa Elementary dan Secondary. Salah satu metode pengajaran tersebut adalah belajar matematika menggunakan standar kurikulum Singapura. Apa kelebihan metode pengajaran ini? Mengenal Kurikulum Matematika Singapura Di bawah pengawasan Kementerian Pendidikan Singapura, pengembangan dan pengenalan Primary Mathematics Series telah berlangsung sejak 1982. Bagi masyarakat Negeri Singa, […]
